Sambut Ramadan Starter Pack Ramadan sudah di depan mata, saatnya kita mempersiapkan banyak hal. Lalu apa saja yang perlu disiapkan? Persiapkan Fisik Di musim pandemi seperti saat ini ketahanan fisik menjadi modal utama dalam beraktivitas, pun saat Ramadan nanti. Mempersiapkan fisik sebelum Ramadan tiba bisa dilakukan dengan mengonsumsi makanan bergizi, minum vitamin, dan berolahraga secara […]...
Maksimalkan Potensi Pemuda Indonesia, Etos ID Adakan Career Activator Talks Bogor – Career Training: Career Activator Talks merupakan program pendampingan karir pasca kampus yang diperuntukkan bagi penerima manfaat Etos ID, Etoser, guna meningkatkan kapasitas kapasitas perencanaan karir dan life skill. Kegiatan ini menjadi sarana Etoser mendapatkan inspirasi dan motivasi sebagai bahan bakar utama bergerak dan […]...
Menjadi Manusia Dewasa Oleh: Ahmad Shofwan Syaukani, PM 9 BAKTI NUSA Sifat lupa merupakan tabiat dasar seorang manusia dalam berkehidupan. Tentunya sebagai makhluk yang senantiasa bertemu juga membutuhkan orang lain, diri kita ini memang perlu untuk terus diingatkan sepanjang hayat hidup manusia itu. Mengingatkan sama saja dengan menasihati yang berarti menyampaikan satu pesan kebaikan yang […]...
Pentingnya Berdialog dengan Siswa Oleh: Ari Kholis Fazari, Guru SMART Ekselensia Indonesia Cerita ini tentang pengalaman saya selaku wali kelas di SMART Ekselensia Indonesia. Suatu pagi saya mendapat laporan dari wali asrama bahwa salah seorang siswa saya tidak mau sekolah. “Penyebabnya apa, ya, Pak?” tanya saya pada wali asrama. “Dia selalu ingat rumah, kampung halamannya. […]...
Pemimpin Adalah Pembelajar Oleh: Muhammad Awaldi Rahman, Learning Designer BAKTI NUSA Pemimpin dan pembelajar adalah dua hal yang tidak bisa dipisahkan. Sebab, menjadi seorang pemimpin tentu bukan sebuah peran yang mudah. Pemimpin tidak hanya sekadar memimpin, lebih daripada itu membutuhkan kesenian dan kecakapan. Pemimpin bukan merupakan bakat dari lahir, melainkan satu keterampilan yang bisa dibentuk […]...