AktivitasJaringan Sekolah IndonesiaKabar LPI DDKemitraan
115 paket Perlengkapan Sekolah untuk Anak Pesisir Sumba Barat Daya Oleh: Nur Ibrahim, Kontributor & Fasilitator SLI Klaster Mandiri SBD Melalui Program Klaster Mandiri, Dompet Dhuafa salurkan 115 paket donasi perlengkapan sekolah untuk anak-anak Katewel di pesisir Sumba Barat Daya. Penerima bantuan perlengkapan sekolah ini adalah anak yatim-piatu dan kurang mampu yang ada di Dusun […]...
AktivitasBeritaEkselensia Tahfizh SchoolSMART Ekselensia Indonesia
SMART dan eTahfizh Mewisuda 46 Generasi Penerus Bangsa Terbaik Bogor – Salah satu investasi jangka panjang pembangunan bangsa ialah memberikan pendidikan terbaik kepada para pemuda, sebab itulah Lembaga Pengembangan Insani Dompet Dhuafa (LPI DD) menginisiasi SMART Ekselensia Indonesia (SMART) dan Ekselensia Tahfizh School (eTahfizh); Sekolah menengah berakselerasi, berasrama, bebas biaya serta sekolah yang berfokus […]...
ArtikelSekolah Literasi Indonesia
Langkah Mengatur Waktu Anak Bermain Gadget Oleh: Arbi Zulham, Kontributor Sudah sangat umum, kita mendapati fenomena anak usia dini bermain smartphone. Anak bermain gadget dengan durasi tak terbatas. Konten-konten yang diakses anak lepas dari pengawasan orang dewasa. Menghadapi kondisi seperti itu tak sedikit orang tua yang mulai kewalahan. Merasa habis akal untuk menertibkan anaknya yang […]...
AktivitasJaringan Sekolah IndonesiaKabar LPI DD
Kembangkan Literasi di Daerah, Sekolah Literasi Indonesia Helat Diseminasi POP SLI Bali – Sekolah Literasi Indonesia (SLI) yang berada di bawah naungan Lembaga Pengembangan Insani Dompet Dhuafa (LPI DD) sejak 2021 bekerja sama dengan Kemendikbudristek dalam Program Organisasi Penggerak (POP) mewujudkan model sekolah berkualitas. Pada Senin (12/06) SLI menghelat Diseminasi Capaian Akhir Program POP SLI […]...
AktivitasBeritaJaringan Sekolah IndonesiaKabar LPI DDKemitraan
Sekolah Literasi Indonesia Buka Diseminasi Capaian Akhir Program POP SLI Bali – Pada Senin (12/06) Sekolah Literasi Indonesia (SLI) menggelar Pembukaan Diseminasi Capaian Akhir Program POP SLI yang diadakan di Fashion Hotel, Legian, Bali. Kegiatan yang dibuka Fadly Hassan, Pimpinan Cabang Dompet Dhuafa Bali dan Shirli Gumilang, Manajer SLI ini diikuti 11 Kepala Dinas […]...