Sekolah Guru Indonesia Teguhkan Komitmennya Hadirkan Pendidikan Terbaik di Sulawesi Sulawesi — Kuatkan KolaborAksi Sekolah Guru Indonesia (SGI) Gorontalo bersama Koordinator Wilayah (Korwil) SGI Paguyaman melakukan audiensi dengan jajaran pimpinan Dinas Pendidikan Kabupaten Boalemo di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Boalemo. Dalam pertemuan tersebut, Kabid Pendidikan Dasar serta Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Boalemo menyambut […]...
Dorong Kolaborasi Pasca Program, Sekolah Literasi Indonesia Gelar Diseminasi dan Rembuk Literasi Jawa Tengah — Memperluas dampak praktik baik literasi sekaligus merumuskan keberlanjutan program, Pelita Sekolah Literasi Indonesia (Pelita SLI) menyelenggarakan Diseminasi Program dan Rembuk Literasi di SDIT Takhassus Sirampog, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah Kegiatan diseminasi yang diikuti 50 peserta dari berbagai unsur […]...
BAKTI NUSA Siapkan Calon Pemimpin Masa Depan Lewat Visit Leadership Project Bali Bali – Dalam rangka mempersiapkan calon-calon pemimpin masa depan melalui rangkaian proses seleksi nasional yang telah dibuka sejak November, Beasiswa Aktivis Nusantara (BAKTI NUSA) menggelar Visit Leadership Project di Bali. BAKTI NUSA merupakan program penumbuhan kepemimpinan aktivis mahasiswa yang digulirkan GREAT Edunesia […]...
Lakukan Monitoring Evaluasi, Sekolah Guru Indonesia Optimis Mampu Menghadirkan Pendidikan Berkualitas Trenggalek – Guna menguatkan capaian serta dampak program, Sekolah Guru Indonesia (SGI) melakukan monitoring dan evaluasi di Trenggalek, Jawa Tengah, dengan melibatkan dua sekolah dampingan yakni SDN 1 Senden dan SDN 1 Gondang. Monitoring dan evaluasi, menurut Ade Munawar Luthfi, Koordinator SGI, dilaksanakan […]...
Petakan Penguatan Literasi Berbasis Lokal, Sekolah Guru Literat (SGLT) GREAT Edunesia Lakukan Asesmen TBM di Wakatobi Wakatobi — Sekolah Guru Literat (SGLT) GREAT Edunesia berkhidmat mengupayakan penguatan ekosistem literasi masyarakat melalui pelaksanaan Asesmen Taman Bacaan Masyarakat (TBM) Transformatif di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara. Kegiatan yang dipusatkan di Desa Mola Selatan -dan mencakup kunjungan […]...