Pecut Semangat Berkelanjutan Penerima Manfaatnya, Etos ID Gelar Lepas Juang 2021 Bogor – Pemuda Indonesia diyakini memiliki kekuatan besar menjadi pemimpin kontributif dan mampu membuat banyak inovasi untuk kemajuan bangsa. Hanya saja saat ini Indonesia dihadapkan pada tantangan rendahnya pemaksimalan kapasitas generasi muda dalam menyikapi perubahan zaman di era pandemi. Sebab itulah dibutuhkan sosok pemuda […]...
Bogor – Pusat Sumber Belajar (PSB) SMART LPI DD adakan Ngobrol Santai Perpustakaan 2021 bertajuk “Mengelola Perpustakaan di Masa Pandemi”. Kegiatan ini merupakan ikhtiar PSB SMART LPI DD membangun semangat juang pustakawan sekolah agar dapat mengelola perpustakaan dengan maksimal. Dian Sumantri pustakawan PSB LPI DD didapuk menjadi pembicara dihadapan lima puluh pustakawan sekolah dan […]...
Bogor – Jumat (22/10) Ekselensia Tahfizh School menggelar Upacara Bendera spesial Hari Santri Nasional di lapangan Lembaga Pengembangan Insani Dompet Dhuafa (LPI DD). Guru Agung Pardini, General Manager Sekolah Kepemimpinan Bangsa LPI DD, bertindak sebagai Pembina Upacara. Dalam amanatnya ia mengangkat kembali kisah heroik K.H. Hasyim Asyari kala mengeluarkan resolusi jihad pada 22 […]...
Tingkatkan Literasi Masyarakat, SLI Sasar Leuwidamar Leuwidamar – Minggu (03/10), Lembaga Pengembangan Insani Dompet Dhuafa (LPI DD) luncurkan Program Sekolah Literasi Indonesia (SLI) dan Pelatihan Literasi di SDN 3 Bojongmenteng, Desa Leuwidamar, Kec. Leuwidamar, Kab. Lebak, Banten. Manajer Sekolah Literasi Indonesia, M. Shirli Gumilang, menyampaikan jika SLI berusaha mewujudukan masyarakat literat melalui ragam program berkelanjutan […]...
Selamat Hari Batik Nasional Tahukah Sahabat Pendidikan jika 02 Oktober diperingati sebagai Hari Batik Nasional? Hari Batik Nasional mengacu pada penetapan batik sebagai warisan kemanusiaan untuk budaya lisan dan budaya tak benda atau Masterpieces of the Oral and Intangible Heritage of Humanity oleh UNESCO pada 02 Oktober 2009 lalu. Penetapan ini merupakan pengakuan […]...