Daily Archives: 07/01/2026

Young Ladership Festival 2026: Gelorakan Semangat Berkuliah, Universitas Indonesia Sambut 24 Penerima Beasiswa Youth Ekselensia Scholarship

Gelorakan Semangat Berkuliah, Universitas Indonesia Sambut 24 Penerima Beasiswa Youth Ekselensia Scholarship Depok  - Memotivasi penerima beasiswanya melanjutkan pendidikan ke Perguruan Tinggi Negeri (PTN) terbaik, Youth Ekselensia Scholarship (YES) mengajak 24 penerima beasiswa terpilih berkunjung ke Universitas Indonesia (UI), Depok, Jawa Barat, sebagai rangkaian kegiatan Young Leadership Festival 2026. Menurut Sri Mulyani, Koordinator YES, kegiatan ini bertujuan mengenalkan dunia perguruan tinggi lebih dekat, memahami iklim akademik, mendorong arah masa depan pendidikan para penerima beasiswa, dan memperkenalkan YES kepada sivitas akademika UI. Kunjungan para penerima beasiswa YES diterima langsung oleh Tim Direktorat Humas, Media, Pemerintah dan Internasional UI. ...