ADAB Project CLEAR: Dari Kelas Informatika, Sigit Tumbuhkan Generasi Peduli Energi dan Teknologi Probolinggo – Lahirkan aksi nyata serta membangun kebiasaan positif di kelas, Sigit Hadi Waluyo, Guru Kelas Informatika sekaligus Pelaksana ADAB Project berbasis Climate Learning Exploration & Action with Reflection (CLEAR) di SMAN 4 Probolinggo, berusaha mengubah ruang belajar menjadi ruang lahirnya inovasi […]...
Muhammad Rizky Anugerah, Penerima Beasiswa Youth Ekselensia Scholarship, Sabet Beragam Prestasi Membanggakan Surabaya – Muhammad Rizky Anugerah Wibawa Sayogo, penerima beasiswa Youth Ekselensia Scholarship (YES) Surabaya, berhasil menorehkan prestasi membanggakan melalui keikutsertaannya dalam ajang pengembangan diri tingkat kabupaten hingga nasional. Di tingkat kabupaten, Rizky berhasil meraih Juara 2 Arboyo UVoice Inspirator dalam rangkaian […]...
Sekolah Guru Indonesia Helat Lokakarya Peningkatan Kompetensi Guru di Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Barat – Tingkatkan kompetensi para pendidik dalam menghadapi tantangan dunia pendidikan, Sekolah Guru Indonesia (SGI) sukses menyelenggarakan Lokakarya Peningkatan Kompetensi Kepala Sekolah dan Guru jenjang TK dan SD di Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB). […]...
Menyerah Bukan Pilihan, Lewat MOOC Assessing Learning Nusantara Grow Guru Risma Ubah Keterbatasan Menjadi Motivasi Riau – Sekolah Guru Indonesia (SGI) berKolaborAksi bersama Program Nusantara Grow British Council bertekad mengubah keterbatasan menjadi motivasi agar warga sekolah bisa belajar lebih maksimal lewat MOOC (Massive Open Online Course) Assessing Learning Nusantara Grow. Program ini dilaksanakan di beberapa […]...
Perkuat Arah Gerak dan Dampak Program, Etos ID Gelar Rapat Kerja Nasional Bogor – Sebagai langkah strategis menyatukan arah gerak seluruh pengelola, memperkuat kapasitas kelembagaan, serta memastikan keberlanjutan dan dampak program, Etos ID gelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) di Mataram, Nusa Tenggara Barat. Dwi Nurfitriani, Ketua Etos ID, mengatakan rakernas bertajuk Leading […]...