Yuk Jalan Sahabat Pendidikan Pola penyakit di Indonesia kini mengalami pergeseran dari Communicable Disease (seperti infeksi) ke arah Non Communicable Disease (seperti penyakit jantung koroner, stroke, kanker, gagal ginjal, dll). Implikasi dari pergesaran pola penyakit ini yaitu membengkaknya beban keuangan negara, karena penyakit-penyakit seperti inilah yang turut menyumbang besarnya defisit BPJS saat ini. Guna […]...
Optimalkan Peran Fasilitator Klaster Mandiri, SLI Berikan Materi Pengelolaan Perpustakaan Bogor – Sekolah Literasi Indonesia (SLI) helat pelatihan manajemen perpustakaan. Kegiatan tersebut berlangsung secara daring dan dihadiri 30 orang partisipan. Tak hanya fasilitator program Klaster Mandiri SLI dari Kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur dan Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan yang turut serta menjadi peserta, […]...
Selamat Berjuang Alumni BAKTI NUSA 11 Setelah mengukuhkan 47 alumni dari 12 kampus terbaik di Indonesia seperti USU, UNAND, UNSRI, UI, IPB, ITB, UNPAD, UNS, UGM, ITS, UNAIR, UB dalam National Mission 11 kemarin, hari ini Beasiswa Aktivisi Nusantara (BAKTI NUSA) mengajak para alumninya trekking di kawasan kaki Gunung Pangrango pada Minggu (11/12). Kegiatan menyusuri […]...
BAKTI NUSA Lepas 47 Penerima Manfaatnya di National Mission 11 Bogor — Lembaga Pengembangan Insani Dompet Dhuafa (LPI DD) melalui Beasiswa Aktivis Nusantara (BAKTI NUSA) menggelar National Mission 2022 bertema “Battlefield of Dream”, yang dilaksanakan di Lingkung Gunung, Bogor, Jawa Barat, pada Sabtu (10/12). National Mission merupakan kegiatan pengukuhan alumni BAKTI NUSA yang telah […]...
ESD LPI DD Lakukan Supervisi Pembelajaran untuk Anak-Anak Pengungsi Bogor – Pada Jumat (9/12) Ekselensia System Development (ESD) Lembaga Pengembangan Insani Dompet Dhuafa (LPI DD) lakukan Supervisi Pembelajaran School for Refugee (SfR) di Cisarua. Kegiatan ini dilakukan guna memantau kegiatan belajar mengajar School for Refugee Batch VIII agar berlangsung sesuai kurikulum dan silabus kekhasan SfR. […]...